Anda hendak membeli rumah? Ada 5 hal pokok yang sebaiknya perlu anda perhatikan , sebelum membeli rumah yaitu :
1. Sesuaikan dengan keuangan anda
Sudah pasti tentunya anda tidak mau setelah anda memiliki rumah, anda dikejar-kejar oleh debt colletor (tukang tagih utang) ataupun menggunakan stocking di kepala anda agar tidak ada yang mengenali anda :D
Lalu jika uang anda tidak cukup, kenapa tidak menggunakan kredit kepemilikan rumah (KPR) ?
2. Lokasi Strategis
Jarak dan yang lebih penting lagi : waktu tempuh yang relatif singkat yang anda perlukan dari rumah menuju tempat yang biasa anda kunjungi (kantor, sekolah, tempat hiburan, pasar/supermarket) serta tempat penting lainnya (rumah sakit, bank, kantor polisi) . Biasanya harga rumah di lokasi seperti ini tentunya akan semakin mahal.
3. Bangunan Rumah
Selain kekokohan konstruksi dari bangunan rumah, mode, gaya, ataupun tipe rumah akan memberikan nuansa lebih, seperti rasa aman, nyaman, percaya diri, prestis ataupun kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya.
4. Bebas
Maksud bebas disini adalah rumah yang akan anda beli harus anda pastikan bebas banjir, bebas kekeringan (susah air), bebas limbah berbahaya, bebas polusi mengganggu, bebas maling/rampok, bebas longsor, dan bermacam bebas lain yang tak kalah pentingnya seperti bebas hantu...hiiiiii
5. Anda
Tentunya masih banyak hal pokok lainnya yang menurut anda penting atau mungkin sangat penting, seperti feng shui, primbon jawa, ataupun yang lainnya. Catat semuanya dan anda dapat menaruhnya pada nomor 5 ini. ;)
See also : http://aimyaya.site90.com/2008/11/tips-membeli-rumah/
1. Sesuaikan dengan keuangan anda
Sudah pasti tentunya anda tidak mau setelah anda memiliki rumah, anda dikejar-kejar oleh debt colletor (tukang tagih utang) ataupun menggunakan stocking di kepala anda agar tidak ada yang mengenali anda :D
Lalu jika uang anda tidak cukup, kenapa tidak menggunakan kredit kepemilikan rumah (KPR) ?
2. Lokasi Strategis
Jarak dan yang lebih penting lagi : waktu tempuh yang relatif singkat yang anda perlukan dari rumah menuju tempat yang biasa anda kunjungi (kantor, sekolah, tempat hiburan, pasar/supermarket) serta tempat penting lainnya (rumah sakit, bank, kantor polisi) . Biasanya harga rumah di lokasi seperti ini tentunya akan semakin mahal.
3. Bangunan Rumah
Selain kekokohan konstruksi dari bangunan rumah, mode, gaya, ataupun tipe rumah akan memberikan nuansa lebih, seperti rasa aman, nyaman, percaya diri, prestis ataupun kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya.
4. Bebas
Maksud bebas disini adalah rumah yang akan anda beli harus anda pastikan bebas banjir, bebas kekeringan (susah air), bebas limbah berbahaya, bebas polusi mengganggu, bebas maling/rampok, bebas longsor, dan bermacam bebas lain yang tak kalah pentingnya seperti bebas hantu...hiiiiii
5. Anda
Tentunya masih banyak hal pokok lainnya yang menurut anda penting atau mungkin sangat penting, seperti feng shui, primbon jawa, ataupun yang lainnya. Catat semuanya dan anda dapat menaruhnya pada nomor 5 ini. ;)
See also : http://aimyaya.site90.com/2008/11/tips-membeli-rumah/
Tips For Buying A House (aimyaya blog)
Tips For Buying A House
.